10 Game PC Terbaik Di Tahun 80an


Boleh dibilang tahun 80-an adalah masa masa awal kejayaan komputer, pada masa itu, penggunaan komputer mulai merambat ke semua kalangan, tak hanya di kantor, Komputerpun mulai merambah dunia rumahan. tercatat sudah banyak keluarga yeng memiliki komputer pribadi. Penggunaan komputer ini makin membesar seiiring dengan berkembangnya game PC yang diaplikasikan untuk komputer. Pada masa awal tersebut, banyak game-game baru yang diluncurkan untuk dapat menjadi game PC generasi pertama yang bisa menyaingi keperkasaan mesin game nintendo dan gameboy, tapi hanya ada 10 game di tahun 80-an yang bisa dianggap sebagai game PC terbaik.
10) Digger PC Game (Windmill Software Inc. – 1983)
Game yang dianggap sebagai peniru game bomberman ini adalah game yang sangat menarik, game ini banyak dimainkan oleh banyak orang dari semua kalangan karena cara kerjanya yang sangat mudah, kita hanya perlu menjalankan Digger agar bisa menelan semua emas yang disediakan di sepanjang lintasan digger. Game ini mungkin lebih dikenal sebagai game Pacman, karena memang operasi game ini sangat mirip dengan game pacman.
9) World Cup Carnival PC Game (Artic Software – 1986)
Sepak bola adalah permainan paling poluer di dunia, oleh sebab itulah kemudian artic software mengeluarkan game pc berbasis sepak bola, tak heran jika game ini langsung laris dan langsng menjadi idola PC. Walaupun permainan ini agak berbeda dengan sepak bola aslinya (karena jumlah pemainya hanya 7), namun tetaplah tak mengurangi minat dan animo masyarakat saat itu untuk menggunakan game PC ini.
8) Commando PC Game Review (Capcom – 1985)
inilah game yang cukup terkenal sampai masa sekarang, game ini adalah game petualang berbasisi militer, di dalam game ini, kita harus menyelesaikan sebuah misis dengan harus melawan banyak tentara yang menghadang kita. Di game ini, Super Joe yang merupakan seorang mesin perang yang mempunyai amunisi tak terbatas mempunyai tugas untuk menyelamatkan dunia.
7) Fahrenheit 451 (PC Review) (Telarium – 1986)
Diangkat dari novel terkenal karya Ray Bradbury dengan judul Fahrenheit 452, Telarium mengubahnya menjadi konsep game yang sangat bagus, bercerita tentang perang yang terjadi di masa depan (sekitar tahun 1990, dimana novel Fahrendeit terbit pertama kali pada tahun 1951). Dalam game ini, kita bertugas untuk dapat menyelamatkan masa depan dan maa sekarang agar tak terjadi kehancuran dunia.
6) One on one (Electronic Arts – 1983)
Satu lagi game berbasis olahraga yang bisa menyodok ke urutan 10 besar game PC di tahun 80-an. Kali ini adalah game yang diadaptasi dari permainan basket, yaitu ne on one, dalam game ini, kita harus dapat menyelesaikan berbagai tantangan basket satu lawan satu dengan berbagai rintangan agar bisa menjuarai sebuah kompetisi basket bergengsi.
5) Friday the 13th PC Game (Domark – 1985)
inilah salah satu game di tahun 80-an yang bisa memberikan efek tampilan dan efek suara yang sempurna di jamanya. Dalam game ini, kita dipaksa untuk menyelaikan jalan dengan rintangan zombie dan makhluk aneh lainya. walaupun konsepnya lebih condong ke Mario bros, toh game ini tetalah menjai salah satu game terlaris dan terbaik di jamanya.
4) SimCity PC Game Review (Maxis – 1989)
Siapa yang tak kenal dengan game legendaris ini, game ini memang menarik, Will Wright menawari kita sebuah konsep game berbasis social simulation, dimana kita bertugas untuk membangun sebuah kota dan menatanya gar menjadi kota yang indah dan teratur serta memberikan ganyak profit (seolah-olah, kitalah walikotanya). Dalam gama ini kita dilatih untuk menjadi pribadi yang cerdas serta bertanggung jawab
3) Where is Carmen Sandiego? (Broderbund Software – 1983)
Game ini menawarkan banyak pengetahuan, konsepnya menyerupai kuis who wants to be a millionaire, hanya saja penyampainya saja yang berbeda. pertanyaaan mengenai berbagai pengetahuan dunia akan disampaikan oleh Wanita sexy yang sekaligus seorang pencuri. Kita harus bisa menjawab pertanyaan demi pertanyaan agar bisa lolos ke level berikutnya.
2) Maniac Mansion (Lucasfilm – 1987)
game ini adalah salah satu game yang berbasis social simulaton, berbeda dengan simp city yang menawarkan kemampuan kita untuk mengelola kota, Maniac mansion memaksa kita untuk dapat mengatur kebiasaan seorang pemuda agar menjadi pribadi yang lebih baik. Dalam game ini kita harus terus naik ke level yang lebih tinggi agar bisa meraih nilai yang tertinggi.
1) Prince of Persia PC Game(Brøderbund Software – 1989)
inilah game yang sangat populer bahkan hingga sekarang. Dalam game ini, kita bertugas sebagai seorang sulta Persia yang bertugas untuk menyelamatan tuan putri yang diculik oleh usuh kita. dengan kemampuan bertarung dan arena yang rumit, game ini membuat kita harus berfikir keras untuk mencari penyelesaian di tiap levelnya. Prince of persia menawarkan animasi yang menarik dan nyata, dimana arena dibuat semirip mungkn dengan model kastil jaman dahulu.

0 Response to "10 Game PC Terbaik Di Tahun 80an"

Posting Komentar